Peduli Bayi Prematur, Emaridial Ulza Siapkan Inkubator Gratis Kerjasama dengan Yayasan Bayi Prematur Indonesia



Sebuah inisiatif filantropi baru telah diluncurkan di Kerinci, Jambi, berupa penyediaan inkubator bayi prematur yang portabel dan dapat dibongkar pasang.

Inkubator bayi prematur ini dikembangkan oleh Prof Dr Ir Raldi Artono Koestoer dari tahun 2012 sampai dengan sekarang dan sudah membantu 6500 keluarga atau bayi untuk tumbuh sehat dan berkembang dengan baik. 

Emaridial Ulza salah satu pegiat filantropi Indonesia dan salah satu putra daerah jambi terpanggil untuk membawa alat ini ke Provinsi Jambi untuk membantu bayi prematur yang masih cukup tinggi Tingkat kematiannya. 


Berita lengkap bisa dilihat di :

0 Komentar

Brand creation, trend analysis & style consulting

Memiliki ketertarikan penelitian pada Operations Management, Integrated Marketing Communications, Strategic Management, Philanthropy, Social Entrepreneurship and Neuromarketing